Makanan Yang Bisa Mengobati Alergi!
1. Apel
Apel mengandung zat yang disebut quercetin. Senyawa itu dapat mencegah pelepasan histamin dari sel tubuh - dengan menstabilkan histamin. Anda dapat mengonsumsi apel untuk mengatasi gejala alergi.2. Semangka
Semangka juga dapat mengobati alergi. Semangka kaya akan kandungan air dan dapat membantu menghilangkan semua racun yang menyebabkan alergi. Buah ini juga kaya akan vitamin C yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh.3. Lemon
Lemon juga dikenal sebagai obat alergi, karena buah ini mengandung banyak vitamin C. Lemon dapat membantu meningkatkan kekebalan tubuh dan mencegah respon alergi. Buah ini juga mengandung antioksidan yang bisa membantu mengeluarkan semua limbah dan racun yang terakumulasi dalam tubuh. Minum 1-2 gelas jus lemon setiap hari untuk mencegah alergi.4. Teh hijau
Teh hijau mengandung antioksidan yang kuat, yang dikenal sebagai epigallocatechin gallate, yang dapat mencegah respon alergi dalam tubuh. Teh hijau juga mengurangi peradangan dan histamin. Minum dua cangkir teh hijau dengan lemon setiap hari untuk mengobati alergi.Selain itu ini makanan lain yang juga punya manfaat sama:
Posting Komentar untuk "Makanan Yang Bisa Mengobati Alergi!"